34Âșc, Sunny
Tribratanewspoldasumsel.com - Pada hari Senin tanggal 6 Maret 2017 sekira pukul 10.00 wib. Kepala kepolisian Lahat Sumatera Selatan melaksanakan apel gelar kesiap siagaan KARHUTLA.
Giat dilaksanakan di Mapolres Lahat yang dihadiri oleh para Kabag Polres Lahat, Para perwira, Dan Ramil Kota, Kasat Pol PP, Kepala Dinkes, Kepala PMI, Kepala BPBD, Kepala Damkar. Beserta anggotanya.
Dalam arahan Kapolres menghimbau seiring sering terjadinya bencana alam seperti kebakaran, banjir dan semacamnya, agar seluruh instansi yang terkait untuk tetap siaga bila diperlukan, selama giat berlangsung dalam keadaan kondusif.
Opr PID Polresta Lahat